Selamat datang di Album Perjalanan kami : * Album Perjalanan gunung Ciremai
* Album Perjalanan Gunung Slamet
* Mengayuh Pedal hingga waduk Jatiluhur Purwakarta
* Album Perjalanan Sumbing Sindoro Mount
* Video Perjalanan
* Apruk-aprukan
* Fun Bike Purwakarta 2008
* Mengayuh Pedal dari Cikampek Hingga Curug Cipurut Purwakarta
* Album Perjalanan Gunung Papandayan

Sudah pantaskah kita mendeklarasikan diri sebagai Pecinta Alam?

10.55 Edit This 0 Comments »

Akhirnya setelah sekian lama absen memposting kini kami kembali lagi memposting untuk menambah isi catatan blog kami. Namun kali kami tidak memposting catatan perjalanan kami. Kami bermaksud ingin membahas tentang komunitas Pecinta Alam yang belakangan ini semakin bertambah banyak. Sudah pantaskah kita mendeklarasikan diri sebagai Pecinta Alam?? Hal itulah yang selalu kami pertanyakan dalam benak kami. Komunitas Pecinta Alam sekarang ini terus bertambah begitu pesat bagai jamur di musim hujan. "Tapi kenapa alam menjadi lebih kotor dan rusak?" Sampah-sampah plastik berserakan dimana-mana. Coretan-coretan cat tlah menunutupi batu-batu besar yang menjulang di atas gunung. Dengan bangganya para Pecinta Alam (ngakunya sih...) menuliskan nama-nama komunitasnya di atas bebatuan. Dengan keadaan seperti itu saat ini sudah pantaskah kita mengaku sebagai Pecinta Alam??

Media Musik

STMIK Kharisma Karawang menerima Mahasiswa/i baru tahun ajaran